Sabtu, 07 Oktober 2017

Prediksi Pertandingan Bulgaria Melawan Perancis



Prediksi Pertandingan Bulgaria Melawan Perancis - ESPN merilis komentar dari pelatih Timnas Bulgaria yang menjadi sinyal bahaya bagi timnas Prancis saat kedua negara tersebut berhadapan di pertandingan lanjutan Grup A babak kualifikasi ajang Piala Dunia 2018 zona Eropa, hari Minggu (8/10/2017) yang berlangsung di Vasil Levski National Stadium, Sofia. (judi bola online)

"Timnas bulgaria bukanlah tim raksasa, tidak juga tim unggulan. Hal tersebut membuat kami sangat kesulitan untuk bisa lolos ke putaran final ajang Piala Dunia 2018. Perancis lebih memiliki peluang, begitu juga dengan kesempatan pertandingan kami," papar Petar Hubchev seperti yang dilansir oleh ESPN.

Beberapa media kabarnya menyebut bahwa ucapan Petar Hubchev tersebut menjadi bentuk representasi dari sikap rendah diri tim tuan rumah. Kondisi itu memberi angin untuk Perancis. Sayang, hal tersebut hanya sebatas komentar sebelum pertandingan saja.

Pada praktiknya, timnas Bulgaria akan memberikan ancaman besar bagi tim Les Bleus. Pemain gelandang Georgi Kostadinov memastikan, bahwa pelatih timnya hanya ingin memberikan semangat kepada anak asuhnya agar bisa tampil lebih dari 100 persen.

Pada pertandingan yang akan dipimpin oleh wasit yang berasal dari Spanyol, Antonio Mateu Lahoz, timnas Bulgaria akan tampil dengan kekuatan terbaik yang mereka miliki. Komposisi pemain yang sudah memberikan 12 angka akan memberikan teror untuk tim tamu.

Sayangnya, timnas Bulgaria harus kehilangan dua pemain andalan mereka, yakni pemain serang Ivelin Popov dan Ivaylo Chochev. "Kami paham sejak awal tidak ada Popov dan Chochev di lapangan. Saya kini sudah mendapatkan penggantinya, dan selebihnya kami akan bisa menurunkan pemain yang terbaik," papar Petar Hubchev.

Komentar dari Petar Hubchev sekaligus mengirimkan sinyal bahaya untuk Timnas Prancis. Bulgaria akan mengandalkan duo Georgi Kostadinov dan Spas Delev. Situasi terbaru membuat timnas Perancis tidak boleh lengah.

Melawat ke markas timnas Bulgaria, Tim Ayam Jantan tersebut akan diperkuat oleh lima pemain andalannya, tiga di antaranya dari sektor pertahanan. Tiga bek yang 'menghilang' ialah Layvin Kurzawa, Laurent Koscielny lalu Benjamin Mendy.

Kondisi itu membuat timnas Perancis harus bekerja keras untuk menghadapi barisan agresor tim tuan rumah. Tidak hanya itu saja, Pelatih timnas Perancis, Didier Deschamps saat ini memiliki tekanan yang sangat besar, walau mantan penggawa Juventus itu mengaku sedang berada dalam kondisi nyaman.

Pada perjumpaan pertama mereka, timnas Perancis menggulung timnas Bulgaria dengan skor akhir 4-1. Saat itu, empat gol milik timnas Perancis lahir lewat Kevin Gameiro di menit ke-23 dan menit ke-59, Dimitri Payet di menit ke-26 dan Antoine Griezmann di menit ke-38. Timnas Bulgaria sempat unggul di menit ke-6 lewat penalti Mihail Aleksandrov.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar